Selasa, 27 Desember 2011

About Life

Dunia ini singkat, ibarat musafir yang berteduh di bawah pohon untuk melepas lelah sejenak, lalu berjalan kembali. Kita hidup, berjuang, lalu mati. Berjuang agar seluruh aktivitas hidup bernilai ibadah, yaitu niat dan tujuannya hanya karena Allah semata, mencari ridho, dan cinta-Nya. Orang bijak akan sangat bersungguh-sungguh memanfaatkan waktuyang singkat ini, berbuat kebaikan, kebaikan, dan kebaikan. Jika kita menghendaki akhir yang baik, maka kita perlu menyiapkan awal yang baik pula. Hari ini kita telah memulai perjalanan hidup dan akan diakhiri dengan kematian.
Akhir yang baik atau burukkah yang kita inginkan? “Dan tidaklah Aku ciptakan jin dan manusia kecuali untuk menyembahku,” 51 : 56
Selamat berjuang...dan tetap semangat...
(Kak Ahmad Bartanamal)


2 komentar:

  1. Kalimat nya kak Barta... itu sesuatu banget..aku enggak nyesel bisa baca kalimat itu, bisa ketemu orang itu.. aku enggak bakalan nyesel ikutan sanlat tahun 2011 ini.. :))

    BalasHapus
  2. Thank you for your comment and I just like, too...))

    BalasHapus